Merubah Inches jadi Centimeter di Word 2007

Bookmark and Share
Banyak diantara pengguna Ms. Word 2007 yang tidak tau cara merubah ukuran margins pada lembar kerja dari Inches (inci) menjadi cm (centimeter). Ukuran Inches biasanya ditandai dengan tanda " (tanda kutip). 1" (1 Inches) = 2,5 cm



Sekarang kita akan mengganti/merubah ukuran satuan pada margins dari Inche ke Centimeter (cm). Buka Page Setupnya, setelah itu klik "Paper" di samping margins. Lalu klik "Print Options".



Setelah mengklik "Print Options" maka akan ada tampilan halaman "Word Options". Jika tampilan "Word Options" sudah tampil langkah selanjutnya klik "Advanced" lalu pilih "Display". 
Pada "Show Measurements In Units Of" kalian ganti dari Inches jadi Centimeter.
Klik OK.

--------------------------------------------------------------------------------
  • Untuk membuka halaman "Word Options" bisa dilakukan juga dengan mengklik "Office Buttons" di samping kiri atas Ms. Word 2007.

{ 6 comments... Views All / Send Comment! }

Unknown said...

u so much. your articels very help me and im not confused again. thanks :). gudjob

Unknown said...

Thankyou...

Unknown said...

Thanks you

Unknown said...

Thanks om......

Unknown said...

makasih banyakk..alhamdulillah, bahasanya dan petunjuknya mudah dipahami..

ciipriliaputri said...

Thank you! it's help me fully :)

Post a Comment

Silahkan Komentar, Tolong Gunakan Bahasa yang Baik. Terimakasih.